Tempat wisata yang menjadi tujuan adalah Museum Ronggowarsito, Goa Kreyo dan Kebun Binatang Mangkang. Kegiatan wisata diikuti oleh kepala sekolah dan segenap dewan guru SD N Kedawung 04 serta para siswa mulai dari kelas 4 sampai kelas 6.
Tak ketinggalan pula ada beberapa wali murid yang sengaja ikut dalam rombongan tersebut. Rasa keakraban dan kekeluargaan sungguh terlihat hari itu. Sungguh senangnya perasaan kala itu dan dalam benak semoga suasana seperti ini akan terus tercipta di hari-hari esok.
Keterangan foto :
no 1 dari atas Pak Sariman(kiri) dan Pak Suharyono(kanan) sedang berfoto dengan cewek cantik (tengah)
no 2 dari atas pak Suko and the gank
no 3 dari atas Pak Warnoto, Pak Suharyono, Pak Sariman, Pak Suko dan Pak Dian sedang naik Gajah Gratis hehehe...
no 4 dari atas Pak Madri yang bersalaman dengan kawan barunya
no 5 dari atas waktunya makan siang nyam...nyam...nyam...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar